Pendidikan Karakter Berbasis Ajaran Agama Islam: Membentuk Generasi Berakhlakul Karimah | Somantri | Jurnal Perspektif

Pendidikan Karakter Berbasis Ajaran Agama Islam: Membentuk Generasi Berakhlakul Karimah

Diki Somantri, Husen Arifin

Abstract


Abstract

This study aims to explore the implementation of Character Education based on Islamic teachings in forming a generation with good character. The research method used is qualitative research using in-depth interview techniques, participatory observation, case studies, and document analysis. The research subjects consisted of teachers and students at SDN Sukarasa who implemented the Islamic Teaching-Based Character Education learning program in Islamic Religion learning as well as the role of the Koranic Teacher. The Guru Mengaji program is one of the programs launched by the regent of Bandung Regency. The results showed that the implementation of the Islamic Teaching-Based Character Education program can form a generation with good character. In the implementation process, teachers play a very important role in teaching Islamic values to students. In addition, students' awareness and active participation are also important factors in shaping good character. However, this study also found several obstacles in the implementation of the Islamic Teaching-Based Character Education program. One of the most significant obstacles is the lack of understanding of Islamic values and the lack of support from the school or surrounding environment. Overall, this research shows that Islamic Teaching-Based Character Education has great potential in shaping a generation with good morals

 

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi implementasi Pendidikan Karakter Berbasis Ajaran Agama Islam dalam membentuk generasi berakhlakul karimah. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif dengan menggunakan teknik wawancara mendalam, observasi partisipatif, studi kasus, dan analisis dokumen. Subjek penelitian terdiri dari guru-guru dan siswa-siswi di sekolah SDN Sukarasa yang menerapkan program pembelajaran Pendidikan Karakter Berbasis Ajaran Agama Islam didalam pembelajaran Agama Islam serta peran Guru Mengaji. Program Guru Mengaji merupakan salah satu program yang dicanangkan oleh bupati Kabupaten Bandung. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi program Pendidikan Karakter Berbasis Ajaran Agama Islam dapat membentuk generasi berakhlakul karimah. Dalam proses implementasinya, guru-guru memainkan peran yang sangat penting dalam mengajarkan nilai-nilai agama Islam kepada siswa-siswi. Selain itu, kesadaran dan partisipasi aktif siswa-siswi juga menjadi faktor penting dalam membentuk karakter yang baik. Namun demikian, penelitian ini juga menemukan beberapa kendala dalam implementasi program Pendidikan Karakter Berbasis Ajaran Agama Islam. Salah satu kendala yang paling signifikan adalah kurangnya pemahaman tentang nilai-nilai agama Islam dan kurangnya dukungan dari pihak sekolah atau lingkungan sekitar. Secara keseluruhan, penelitian ini menunjukkan bahwa Pendidikan Karakter Berbasis Ajaran Agama Islam memiliki potensi besar dalam membentuk generasi berakhlakul karimah.


Keywords


Keywords: Character education, Implementation of character education, Islamic religious teachings, character building

References


Ahsanulkhaq. (2019). No TitleMembentuk Karakter Religius Peserta Didik Melalui Metode Pembiasaan. Prakarsa Pedagogia, 2.

Ardiyansyah, Hidayat, Bhakti Prima Findiga Hermuttaqien, and L. B. W. (2019). Pengaruh Lingkungan Sekolah Terhadap Moral Siswa Sekolah Menengah Pertama. Jurnal Moral Kemasyarakatan 4, 1–4. https://doi.org/http://dx.doi.org/ 10.21067/jmk

Bali, Muhammad Mushfi El Iq, and M. F. S. F. (2019). No Title “Implementasi NilaiNilai Pendidikan Pesantren Dalam Meningkatkan Ketahanan Mental Santri.” PALAPA : Jurnal Studi Keislaman Dan Ilmu Pendidikan 7, 1.

Bali, Muhammad Mushfi El Iq, and S. (2019). No TitleTransinternalisasi Nilai-Nilai Kepesantrenan Melalui Konstruksi Budaya Religius Di Sekolah. Jurnal Pendidikan Agama Islam, 16, no. 1.

Datu, Almi Ranti, Hetty Julita Tumurang, and J. M. S. (2022). Pengaruh Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa Di Tengah Pandemi Covid-19. Jurnal Basiceduurnal Basicedu.

Drs. A. Tabrani Rusyan. (1992). Pendidikan Masa Kini dan Mendatang. Bina Mulia.

Gampu, G., Pinontoan, M., & Sumilat, J. M. (2022). Peran Lingkungan Sekolah Terhadap Pembentukan Karakter Disiplin dan Tanggung Jawab Siswa. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 4(4), 5124–5130. https://doi.org/10.31004/edukatif.v4i4.3090

H. Engkoswara. (1988). Menata Kualitas Manusia Indonesia Tinggal Landas.

Kebudayaan, D. P. dan. K. B. B. I. (1998). No TitleKebudayaan, Departemen Pendidikan dan. Kamus Besar Bahasa Indonesia.

Labudasari, Erna, and E. R. (2019). Peran Budaya Sekolah dalam Meningkatkan Karakter Siswa Sekolah Dasar. Academia, 1, 299–310.

Ma`arif, M. A. (2016). No TitlePENDIDIKAN ISLAM DAN TANTANGAN MODERNITAS. Input, Proses Dan Output Pendidikan Di Madrasah, 1, 2.

Mushfi, M., & Iq, E. (2020). Modernisasi Pendidikan Agama Islam Di Era Revolusi Industri 4 . 0 Sekolah Tinggi Islam Blambangan ( STIB ) Banyuwangi Sekolah Tinggi Islam Blambangan ( STIB ) Banyuwangi. Jurnal Sosial Dan Keagamaan, 09(1), 42–62.

Muzianah, Si. (2017). Upaya Guru Dalam Menginternalisasikan Nilai–Nilai Pendidikan Agama Islam Bagi Pembentukan Akhlakul Karimah Di Sdit As Sunnah Kota Cirebon. OASIS: Jurnal Ilmiah Kajian Islam, 2(1), 66.

Neolaka, A. (2019). Isu-Isu Kritis Pendidikan. In Prenadamedia Group.

Nurfirdaus, Nunu, and N. H. (2021). Studi Tentang Peran Lingkungan Sekolah dan Pembentukan Perilaku Sosial Siswa SDN 3 Cisantana. Jurnal Ilmiah Educater, 3, 113–29.

Oteng Sutisna. (1984). Pendidikan dan Pembangunan Tantangan Bagi Pembaharuan Pendidikan.

Pratama, D. A. N. (2019). No TitleTantangan Karakter Di Era Membentuk Kepribadian Muslim. Al-Tanzim Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 3, 1.

Raharjo, S. B. (2019). Pendidikan Karakter Sebagai Upaya Menciptakan Akhlak Mulia. JPKS (Jurnal Pendidikan Dan Kajian Seni), 229–38.

Raharjo, S. B. (2020). Pendidikan Karakter Sebagai Upaya Menciptakan Akhlak Mulia. Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 3.

Salahudin, A, & Irwanto, A. (2013). No TitlePendidikan Karakter Pendidikan Berbasis Agama & Budaya Bangsa.

Sugiyono. (2018). No TitleMetode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R&D.

Sutarna, N. (2020). Pendidikan Karakter Siswa Sekolah Dasar dalam Perspektif Islam. Prosiding Seminar Nasional Inovasi Pendidikan.

Suwandayani and Isbadrianingtyas. (2021). “Peran Budaya Sekolah dalam Pembentukan Karakter Anak Sekolah Dasar. SENASGABUD, 1, 34–41.

U Hasanah I Made Astra, M Syarif Sumantri., Y. (2021). Jurnal basicedu. Jurnal Basicedu, 5(2), 1060–1066.

uwita, D. R. (2018). No TitlePendidikan Akhlak Anak Usia Dini Di Era Millennial. Ilmu Tarbiyah, 7, 2.

Viona, V., Aryaningrum, K., & Ayurachmawati, P. (2022). Peran Orang tua dalam Penanaman Karakter Tanggung Jawab Belajar pada Siswa SDN 36 Rantau Bayur. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 6(1), 356–363. https://doi.org/10.33487/edumaspul.v6i1.2591




DOI: http://dx.doi.org/10.15575/jp.v7i2.224

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Jurnal Perspektif is indexed By: